Berguna Banget!Ini Manfaat Dari GPS Tracking
GPS Tracking atau Global Positioning System Tracking merupakan teknologi yang memanfaatkan sinyal GPS untuk melacak pergerakan suatu objek atau kendaraan secara Real-Time. GPS Tracking memiliki banyak manfaat yang dapat membantu berbagai sektor seperti transportasi, logistik, hingga keamanan. Berikut beberapa manfaat dari GPS Tracking : Memudahkan Pelacakan Kendaraan, Dengan GPS pemilik kendaraan dapat dengan mudah melacak […]
Truk Listrik Mulai Diperkenalkan di Indonesia
Elektrifikasi tidak hanya menyentuh kendaraan penumpang atau sepeda motor saja, tapi juga sudah merambah segmen kendaraan listrik komersial/niaga. Truk listrik adalah salah satu kemajuan terbesar dalam logistik perkotaan dalam beberapa tahun terakhir. Kendaraan angkutan ini ditenagai oleh satu atau lebih motor listrik, sebuah sistem yang mengurangi jejak karbon dengan tidak mengeluarkan gas rumah kaca. Seperti […]
Waspada, Jangan Telat Ganti Oli Kendaraan
Waspada, jangan sampai telat ganti oli kendaraan. Oli merupakan komponen penting pada kendaraan yang berfungsi sebagai pelumas, pelindung, pembersih, dan pendingin mesin. Dengan pentingnya oli pada kendaraan, maka perlu dilakukan perawatan dengan cara ganti oli secara rutin. Jangan teruskan kebiasaan telat mengganti oli motor yang kamu lakukan. Kebiasaan ini akan menimbulkan beberapa kerusakan yang dalam […]
Kenali Jenis Plat Nomor Mobil Listrik
Plat mobil listrik berbeda dengan yang digunakan pada mobil jenis konvensional. Perbedaan yang paling mudah dilihat adalah adanya tambahan warna biru di bagian bawah Tanda Nomor Kendaraan Bermotor (TNKB) untuk mobil listrik. Sementara pada mobil bermesin konvensional atau berbahan bakar minyak, warna dasar pelatnya hanyalah hitam. Tujuan utama dari pemberian warna khusus ini adalah untuk […]
Pastikan Hal ini, Sebelum Beli Mobil Listrik!
Industri otomotif Indonesia sedang menjalani peralihan dari kendaraan bermesin pembakaran internal menuju teknologi elektrifikasi atau yang jamak dikenal sebagai mobil listrik. Ini bisa dilihat dari geliat pabrikan otomotif yang mulai memproduksi mobil listrik, termasuk di Indonesia. Kesadaran masyarakat akan kelestarian lingkungan menjadi semakin besar beberapa waktu belakangan ini. Hal tersebut juga memengaruhi keputusan dalam memilih kendaraan, yaitu […]
Kelebihan Truk Wing Box
Setiap alat angkut kendaraan Ekspedisi ataupun logistik memiliki masing-masing kelebihan. Salah satunya kelebihan pada Truk Wing Box. Truk wingbox merupakan jenis truk yang memiliki box pada bagian belakangnya untuk penyimpanan barang selama dalam perjalanan. Dikatakan Wingbox adalah karena truk jenis ini memiliki dua pintu yang bisa dibuka ke atas pada sisi kiri dan kanannya, sehingga […]
Jenis Truk Logistik
Bidang logistic atau pengiriman barang tidak terlepas dari unit kendaraan sebagai pilar utama keberlangsungan jalannya usaha tersebut. Dalam hal ini kendaraan yang biasanya digunakan adalah Truk. Kenapa menggunakan truk, dikarenakan daya tampung dari kendaraan tersebut banyak dan tenaga yang besar dimiliki Truk dapat diandalkan sebagai kendaraan pengiriman. Selain itu terdapat banyak jenis dan macam dari […]
Pameran GIIAS 2021
Pameran Gaikindo Indonesia International Auto Show atau yang lebih sering dikenal GIIAS pada tahun 2021 ini telah dibuka pada tanggal 12 November 2021 dan akan terus berlangsung sampai dengan tanggal 21 November 2021 yang berlokasi di ICE BSD, Tangerang. Seiring semakin membaiknya penanganan pandemic Covid-19 di Indonesia, maka diharapkan pula untuk pameran kali ini dapat […]
Operasi Zebra Polri
Kepolisian Republik Indonesia, dalam hal ini Korlantas berencana untuk mengadakan Operasi Zebra kembali di bulan November 2021. Waktu pelaksanaan Operasi Zebra 2021 aka dilaksanakan selama 2 minggu yaitu mulai tanggal 15 November 2021 – 28 November 2021. Operasi Zebra 2021 ini akan dilaksanakan secara serentak di seluruh Indonesia tidak terkecuali di wilayah DKI Jakarta yang […]
Pemberlakuan Ganjil Genap Jakarta
Pemerintah Provinsi DKI Jakarta merencanakan akan kembali memberlakukan penerapan aturan ganjil genap di 25 ruas area jalan Ibukota Jakarta. Kebijakan pemberlakuan Ganjil Genap ini akan diberlakukan normal seperti sebelum pandemic Covid-19 yang sesuai dengan Peraturan Gubernur DKI Jakarta Nomor 88 Tahun 2019. Dengan kebijakan tersebut diberlakukan, diharapkan dapat menurunkan kemacetan lalu lintas. Seperti yang sudah […]